bersimpuh di atas putihmeraih ridho ilahi
hati nurani manis merekah
menanti akhir khasanah
terpuruk di atas hitam
menyengat hati
merindu noda
suka cita fata morgana
tipuan nista sang penggoda
kembali bersimpuh
di atas putih suci
asa hati untuk Mu Ya Robb
menunggu pemanggil
di akhir hayat
menmui Tuhan
Khusnul KHotimah....
"Yaa muqollibal qulub, tsabbit qolbi alaa dinik"
Wahai Zat yang membolak-balikkan hati,
tetapkanlah hati kami dalam agama-Mu
[HR. Muslim, Ahmad]
Amin ya robbal 'alamin